PENYEMATAN SABUK HITAM BELADIRI POLRI
Setelah melalui serangkaian tahapan ujian kenaikan tingkat pada kegiatan Gashuku, sebanyak 201 Taruna Akpol Tingkat IV Angkatan 56 Batalyon Presisi berhak menyandang Sabuk Hitam Beladiri Polri. Para taruna ini berhasil menunjukkan keterampilan dan dedikasi mereka dalam ujian kenaikan tingkat dari Kyu II menjadi Kyu I. Prestasi ini menandai langkah penting dalam perjalanan mereka sebagai calon perwira Polri yang berkompeten dan berintegritas tinggi
Baca lainnya…
GUBERNUR AKPOL BERIKAN ARAHAN KEPADA CABHATAR AKPOL
GUBERNUR AKPOL BERIKAN ARAHAN KEPADA CABHATAR AKPOL Gubernur Akademi Kepoliisian Irjen Pol Krisno H. [...]
GALA DINNER
GALA DINNER Baca lainnya...
MAKAN SIANG BERSAMA TARUNA AKPOL
MAKAN SIANG BERSAMA TARUNA AKPOL Alumni Akpol 1991 / BD melaksanakan makan siang besama dengan seluruh Taruna Akpol di Ruang [...]
DC PELOPOR CENDERAWASIH AKPOL
DC PELOPOR CENDERAWASIH AKPOL Alumni Akpol 1991 menyaksjkan Display Drum Corps Pelopor Cenderawasih dan memainkan alat DC yang dahulu dimainkan saat [...]
BAKTI SOSIAL & KESEHATAN
BAKTI SOSIAL & KESEHATAN Sebagai wujud kepedulian kepada masyarakat Alumni Akpol 1991 Batalyon Bhara Daksa melaksanakan Bakti Kesehatan dan [...]